Jumat, 01 April 2011

Either vs Neither

Either dan Neither digunakan dengan auxiliary atau modal verb untuk menandakan persetujuan dalam negatif (Bandingkan dengan persetujuaan dalam kalimat affirmatif ketika kita memakai "Too"atau "So"). Perhatikan contoh kalimat-kalimat berikut ini:

Contoh:
1. "I haven't been to France. I haven't either / Neither have I." ("I have been to France. I have too / So have I.")
2. "I can't see the screen. I can't either / Neither can I."
Either digunakan dengan Kata Kerja Negatif; Neither digunakan dengan Kata Kerja Afirmatif.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar